Uraian dari setiap Kompetensi Dasar untuk setiap
kompetensi inti adalah sebagai berikut.
KOMPETENSI INTI
|
KOMPETENSI DASAR
|
|
KI-1. Menerima ajaran agama yang dianutnya
|
1.1.
Mempercayai adanya Tuhan melalui ciptaan-Nya
|
|
1.2. Menghargai diri sendiri, orang lain, dan lingkungan sekitar sebagai rasa
syukur kepada Tuhan
|
||
KI-2. Memiliki perilaku
hidup sehat, rasa ingin tahu, kreatif dan estetis, percaya diri, disiplin,
mandiri, peduli, mampu bekerjasama, mampu menyesuaikan diri, jujur, dan santun
dalam berinteraksi dengan keluarga, pendidik dan/atau pengasuh, dan teman
|
2.1.
Memiliki perilaku yang
mencerminkan hidup sehat
|
|
2.2. Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap ingin
tahu
|
||
2.3.
Memiliki perilaku yang
mencerminkan sikap kreatif
|
||
2.4.
Memiliki perilaku yang
mencerminkan sikap estetis
|
||
2.5.
Memiliki perilaku yang
mencerminkan sikap percaya diri
|
||
2.6.
Memiliki perilaku yang
mencerminkan sikap taat terhadap aturan sehari-hari untuk melatih
kedisiplinan
|
||
2.7.
Memiliki perilaku yang
mencerminkan sikap sabar (mau menunggu giliran, mau mendengar ketika orang
lain berbicara) untuk melatih kedisiplinan
|
||
2.8.
Memiliki perilaku yang
mencerminkan kemandirian
|
||
2.9. Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap
peduli dan mau membantu jika diminta bantuannya
|
||
2.10.
Memiliki perilaku yang
mencerminkan sikap kerjasama
|
||
2.11. Memiliki perilaku yang dapat menyesuaikan diri
|
||
2.12.
Memiliki perilaku yang
mencerminkan sikap jujur
|
||
2.13. Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap
santun kepada orang tua, pendidik dan/atau pengasuh, dan teman
|
||
KI-3. Mengenali diri,
keluarga, teman, pendidik dan/atau pengasuh, lingkungan sekitar, teknologi,
seni, dan budaya di rumah, tempat bermain dan satuan PAUDdengan cara:
mengamati dengan indra (melihat, mendengar, menghidu, merasa, meraba);
menanya; mengumpulkan informasi; mengolah informasi/ mengasosiasikan, dan
mengkomunikasi-kan melalui kegiatan bermain
|
3.1.
Mengenal
kegiatan beribadah sehari-hari
|
|
3.2.
Mengenal
perilaku baik sebagai cerminan akhlak mulia
|
||
3.3.
Mengenal
anggota tubuh, fungsi, dan gerakannya untuk pengembangan motorik kasar dan
motorik halus
|
||
3.4.
Mengetahui
cara hidup sehat
|
||
3.5.
Mengetahui
cara memecahkan masalah sehari-hari dan berperilaku kreatif
|
||
3.6.
Mengenal benda
-benda disekitarnya (nama, warna, bentuk, ukuran, pola, sifat, suara,
tekstur, fungsi, dan ciri-ciri lainnya)
|
||
3.7.
Mengenal
lingkungan sosial (keluarga, teman, tempat tinggal, tempat ibadah,
budaya, transportasi)
|
||
3.8.
Mengenal
lingkungan alam (hewan, tanaman, cuaca, tanah, air, batu-batuan, dll)
|
||
3.9.
Mengenal
teknologi sederhana (peralatan rumah tangga, peralatan bermain, peralatan
pertukangan, dll)
|
||
3.10.
Memahami
bahasa reseptif (menyimak dan membaca)
|
||
3.11.
Memahami
bahasa ekspresif (mengungkapkan bahasa secara verbal dan non verbal)
|
||
3.12.
Mengenal
keaksaraan awal melalui bermain
|
||
3.13.
Mengenal emosi
diri dan orang lain
|
||
3.14.
Mengenali
kebutuhan, keinginan, dan minat diri
|
||
3.15.
Mengenal
berbagai karya dan aktivitas seni
|
||
KI-4. Menunjukkan yang
diketahui, dirasakan, dibutuhkan, dan dipikirkan melalui bahasa, musik,
gerakan, dan karya secara produktif dan kreatif, serta mencerminkan perilaku
anak berakhlak mulia
|
4.1.
Melakukan
kegiatan beribadah sehari-hari dengan tuntunan orang dewasa
|
|
4.2.
Menunjukkan
perilaku santun sebagai cerminan akhlak mulia
|
||
4.3.
Menggunakan
anggota tubuh untuk pengembangan motorik kasar dan halus
|
||
4.4.
Mampu menolong
diri sendiri untuk hidup sehat
|
||
4.5.
Menyelesaikan
masalah sehari-hari secara kreatif
|
||
4.6.
Menyampaikan
tentang apa dan bagaimana benda-benda disekitar yang dikenalnya (nama, warna,
bentuk, ukuran, pola, sifat, suara, tekstur, fungsi, dan
ciri-ciri lainnya) melalui berbagai hasil karya
|
||
4.7.
Menyajikan
berbagai karyanya dalam bentuk gambar, bercerita, bernyanyi, gerak tubuh, dll
tentang lingkungan sosial (keluarga, teman, tempat tinggal, tempat ibadah,
budaya, transportasi)
|
||
4.8.
Menyajikan
berbagai karyanya dalam bentuk gambar, bercerita, bernyanyi, gerak tubuh, dll
tentang lingkungan alam (hewan, tanaman, cuaca, tanah, air,
batu-batuan, dll)
|
||
4.9.
Menggunakan
teknologi sederhana (peralatan rumah tangga, peralatan bermain, peralatan
pertukangan, dll) untuk menyelesaikan tugas dan kegiatannya
|
||
4.10.
Menunjukkan
kemampuan berbahasa reseptif (menyimak dan membaca)
|
||
4.11.
Menunjukkan
kemampuan berbahasa ekspresif (mengungkapkan bahasa secara verbal dan non
verbal)
|
||
4.12.
Menunjukkan
kemampuan keaksaraan awal dalam berbagai bentuk karya
|
||
4.13.
Menunjukkan
reaksi emosi diri secara wajar
|
||
4.14.
Mengungkapkan kebutuhan,
keinginan dan minat diri dengan cara yang tepat
|
||
4.15.
Menunjukkan
karya dan aktivitas seni dengan menggunakan berbagai media
|
CONTOH
KOMPETENSI
ISI
|
KOMPETENSI
DASAR
|
MATERI
|
KI-1: Menerima
ajaran agama yang dianutnya
|
1.1 Mempercayai
adanya Tuhan melalui ciptaan-Nya
|
-
Benda-benda
ciptaan Tuhan: batu, gunung, pasir, dst
-
Makhluk hidup
ciptaan Tuhan: binatang, manusia, tumbuhan
-
Gejala alam:
hujan, siang-malam, awan, dll
|
1.2 Menghargai
diri sendiri, orang lain, dan lingkungan sekitar sebagai rasa syukur kepada
Tuhan
|
- memelihara diri sendiri:
bangga dengan diri sendiri, tidak mengejek teman,
- memelihara benda: membersihkan,
menyimpan yang masih diperlukan, menggunakan dengan tepat.
- memelihara makhluk hidup
yang ada di sekitar:memberi makan, menyiram bunga, dll
|
|
KI-3: Mengenali
diri, keluarga, teman, pendidik dan/atau pengasuh, lingkungan sekitar,
teknologi, seni, dan budaya di rumah, tempat bermain dan satuan PAUD dengan
cara: mengamati dengan indra (melihat, mendengar, menghidu, merasa, meraba);
menanya; mengumpulkan informasi; mengolah informasi/mengasosiasikan,dan
mengkomunikasikan melalui kegiatan bermain
|
3.4 Mengetahui
cara hidup sehat
|
-
Makanan, dan
minuman sehat: makanan/minuman yang diperlukan tubuh, kandungan, zat makanan,
kehalalan,
-
Kebiasaan
sehat: mencuci tangan, menggosok gigi, merawat mata, merawat gigi, merawat
telinga
-
Lingkungan
sehat:membuang sampah,
|
3.6 Mengenal benda -benda disekitarnya (nama, warna, bentuk, ukuran, pola,
sifat, suara, tekstur, fungsi, dan ciri-ciri lainnya)
|
- warna primer dan
sekunder: biru, merah, kuning, ungu, hijau, jingga, merah muda
-
bentuk: lingkaran, segi tiga, persegi, persegi pajang, oval, kubus, kerucut,
tabung
-
ukuran: besar-kecil, panjang, pendek, berat-ringan, lama-sebentar,
sekarang-kemarin-besok.
-
Pola: pola satu indicator AB-AB, ABC-ABC. Pola dua indicator AB-AB, ABC,ABC
-
Sifat: cair-padat-gas
-
suara: sumber suara, jenis suara, cepat-lambat suara, keras-lunak,
tinggi-rendah, dll
|
|
Dll
|
LATIHAN KERJA 1
KOMPETENSI INTI
|
KOMPETENSI DASAR
|
MATERI
|
KI-1: Menerima ajaran agama yang dianutnya
|
1.1 Mempercayai adanya Tuhan melalui ciptaan-Nya
|
|
1.2 Menghargai diri sendiri, orang lain, dan lingkungan sekitar sebagai rasa
syukur kepada Tuhan
|
||
KI-2: Memiliki perilaku hidup sehat, rasa ingin tahu, kreatif dan estetis,
percaya diri, disiplin, mandiri, peduli, mampu bekerja sama, mampu
menyesuaikan diri, jujur, dan santun dalam berinteraksi dengan keluarga,
pendidik dan/atau pengasuh, dan teman
|
2.1. Memiliki
perilaku yang mencerminkan hidup sehat
|
|
2.2. Memiliki
perilaku yang mencerminkan sikap ingin tahu
|
||
2.3. Memiliki
perilaku yang mencerminkan sikap kreatif
|
||
2.4. Memiliki
perilaku yang mencerminkan sikap estetis
|
||
2.5. Memiliki
perilaku yang mencerminkan sikap percaya diri
|
||
2.6. Memiliki
perilaku yang mencerminkan sikap taat terhadap aturan sehari-hari untuk
melatih kedisiplinan
|
||
2.7. Memiliki
perilaku yang mencerminkan sikap sabar (mau menunggu giliran, mau mendengar
ketika orang lain berbicara) untuk melatih kedisiplinan
|
||
2.8. Memiliki
perilaku yang mencerminkan sikap menghargai dan toleran kepada orang lain
Memiliki perilaku yang mencerminkan kemandirian
|
||
2.9. Memiliki
perilaku yang mencerminkan sikap peduli dan mau membantu jika diminta
bantuannya
|
||
2.10. .
Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap menghargai dan toleran kepada orang
lain
|
||
2.11. Memiliki perilaku yang dapat menye-suaikan diri
|
||
2.12. Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap
tanggungjawab
|
||
2.13. Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap jujur
|
||
2.14 . Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap rendah
hati dan santun kepada orang tua, pendidik, dan teman
|
||
KI-3: Mengenali diri, keluarga, teman, pendidik dan/atau pengasuh, lingkungan
sekitar, teknologi, seni, dan budaya di rumah, tempat bermain dan satuan PAUD
dengan cara: mengamati dengan indra (melihat, mendengar, menghidu, merasa,
meraba); menanya; mengumpulkan informasi; mengolah
informasi/mengasosiasikan,dan mengkomunikasikan melalui kegiatan bermain
|
3.1 Mengenal kegiatan beribadah sehari-hari
|
|
3.2 Mengenal perilaku baik sebagai cerminan akhlak mulia
|
||
3.3 Mengenal anggota tubuh, fungsi, dan gerakannya untuk pengembangan motorik
kasar dan motorik halus
|
||
3.4 Mengetahui cara hidup sehat
|
||
3.5 Mengetahui cara memecahkan masalah sehari-hari dan berperilaku kreatif
|
||
3.6 Mengenal benda -benda disekitarnya (nama, warna, bentuk, ukuran, pola,
sifat, suara, tekstur, fungsi, dan ciri-ciri lainnya)
|
||
3.7 Mengenal lingkungan sosial (keluarga, teman, tempat tinggal, tempat
ibadah, budaya, transportasi)
|
||
3.8 Mengenal lingkungan alam (hewan, tanaman, cuaca, tanah, air, batu-batuan,
dll)
|
||
3.9 Mengenal teknologi sederhana (peralatan rumah tangga, peralatan bermain,
peralatan pertukangan, dll)
|
||
3.10 Memahami bahasa reseptif (menyimak dan membaca)
|
||
3.11 Memahami bahasa ekspresif (mengungkapkan bahasa secara verbal dan non
verbal)
|
||
3.12 Mengenal
keaksaraan awal melalui bermain
|
||
3.13 Mengenal
emosi diri dan orang lain
|
||
3.14
Mengenali kebutuhan, keinginan, dan minat diri
|
||
3.15 Mengenal berbagai karya dan aktivitas seni
|
||
KI-4: Menunjukkan yang diketahui, dirasakan, dibutuhkan,dan dipikirkan melalui
bahasa, musik, gerakan, dan karya secara produktif dan kreatif, serta
mencerminkan perilaku anak berakhlak mulia
|
4.1 Melakukan
kegiatan beribadah sehari-hari dengan tuntunan orang dewasa
|
|
4.2
Menunjukkan perilaku santun sebagai cerminan akhlak mulia
|
||
4.3
Menggunakan anggota tubuh untuk pengembangan motorik kasar dan halus
|
||
4.4 Mampu
menolong diri sendiri untuk hidup sehat
|
||
4.5
Menyelesaikan masalah sehari-hari secara kreatif
|
||
4.6
Menyampaikan tentang apa dan bagaimana benda-benda disekitar yang dikenalnya
(nama, warna, bentuk, ukuran, pola, sifat, suara, tekstur,
fungsi, dan ciri-ciri lainnya) melalui berbagai hasil karya
|
||
4.7
Menyajikan berbagai karyanya dalam bentuk gambar, bercerita, bernyanyi, gerak
tubuh, dll tentang lingkungan sosial (keluarga, teman, tempat tinggal, tempat
ibadah, budaya, transportasi)
|
||
4.8
Menyajikan berbagai karyanya dalam bentuk gambar, bercerita, bernyanyi, gerak
tubuh, dll tentang lingkungan alam (hewan, tanaman, cuaca, tanah, air,
batu-batuan, dll)
|
||
4.9
Menggunakan teknologi sederhana (peralatan rumah tangga, peralatan bermain,
peralatan pertukangan, dll) untuk menyelesaikan tugas dan kegiatannya
|
||
4.10
Menunjukkan kemampuan berbahasa reseptif (menyimak dan membaca)
|
||
4.11
Menunjukkan kemampuan berbahasa ekspresif (mengungkapkan bahasa secara verbal
dan non verbal)
|
||
4.12
Menunjukkan kemampuan keaksaraan awal dalam berbagai bentuk karya
|
||
4.13
Menunjukkan reaksi emosi diri secara wajar
|
||
4.14
Mengungkapkan kebutuhan, keinginan dan minat diri dengan cara yang tepat
|
||
4.15 Menunjukkan karya dan aktivitas seni dengan menggunakan berbagai media
|
No
|
Aspek Perkembangan
|
Kompetensi dasar
|
1
|
Nilai Agama
dan Moral
|
|
2
|
Fisik-Motorik
|
|
3
|
Kognitif
|
|
4
|
Bahasa
|
|
5
|
Sosial-emosional
|
|
6
|
Seni
|
Contoh
Perencanaan Program Semester